Brimob Lampung Terjunkan Tim Patroli Drone Ke Titik Rawan Kemacetan Arus Balik - Investigasi Warta Global

Mobile Menu

TOP ADS

Responsive Leaderboard Ad Area with adjustable height and width.

More News

logoblog

Brimob Lampung Terjunkan Tim Patroli Drone Ke Titik Rawan Kemacetan Arus Balik

Saturday, 13 April 2024


INVESTIGASI, Lampung - Dalam rangka Operasi Ketupat Krakatau 2024 guna menjamin keamanan arus balik bagi pemudik, Satuan Brimob Polda Lampung turunkan Tim Drone Pantau Pelabuhan Bakauheni Lampung Selatan, Jum'at ( 12/4/2024).

Komandan Satuan Brimob Polda Lampung KBP Yustanto Mujiharso menjelaskan bahwa seluruh Satker Polda yang mempunyai kelengkapan Drone agar Membackup pengamana dalam rangka Ops ketupat Krakatau 2024 di Provinsi Lampung.



Dalam Arahannya, Pemantaun udara/drone ini cukup ampuh dan akurat dalam memberikan atau menemukan titik-titik yang menjadi penyebab kemacetan, sehingga informasi yang didapat lebih cepat serta anggotapun dapat di perbantukan ke lokasi yang menjadi penyebab kemacetan atau keramaian.

Selain Pemantau Jalur Mudik dan pelabuhan Penyebrangan Bakauheni. Tim Drone Juga Akan memantau Tempat Tempat Wisata di Provinsi Lampung. Yang mana bertempatan dengan libur panjang, di perkirakan akan terjadi keramaian maupun jalur menuju ke arah sana.

*Melann!



KALI DIBACA

No comments:

Post a Comment