HALMAHERA SELATAN | INVESTIGASI
.WG — Dengan ketua panitia Mursalin Safri, kegiatan musyawarah besar VI dilaksanakan dengan baik. Ketua panitia pun menyampaikan terimakasih kepada teman-teman yang sudah membantu dalam menyukseskan kegiatan ini.
H. Bahrain Kasuba pun di undang oleh Ikatan Pelajar Mahasiswa Joronga untuk membuka acara Musyawarah Besar VI Ikatan Pelajar Mahasiswa Joronga Periode 2024-2026.
Mantan Bupati Halmahera Selatan, Bahrin Kasuba mengucapkan "terimakasih kepada mahasiswa Kecamatan Joronga yang sudah mengundang saya,"
Agenda di lanjutkan dengan membuka acara Musyawarah Besar VI Ikatan Pelajar Mahasiswa Joronga Periode 2024-2026"l, oleh Bahrain.
Bahrain Kasuba pun menegaskan kepada pemerintah kabupaten Halmahera Selatan agar bisa melihat kegiatan-kegiatan seperti ini.
"Pemerintah kabupaten Halmahera Selatan seharusnya mendorong dan mendukung kegiatan mahasiswa, agar mahasiswa lebih memajukan pendidikan yang ada di kabupaten Halmahera Selatan, ucap Bahrin Kasuba." Kamis, 6 Juni 2025.
"Semoga pemerintah kabupaten Halmahera Selatan lebih cenderung lagi melihat kegiatan-kegiatan mahasiswa," tutupnya.
/Tim Investigasi
KALI DIBACA
No comments:
Post a Comment