Bengkulu,Warta Global Bengkulu.ID. Warung remanng-remang di area terminal Air Sebakul Kelurahan Pekan Sabtu Kecamatan Selebar kota Bengkulu masih marak. Membuat Masyarakat resah karena keberadaan warung remang-remang berada disekitar pemukiman masyarakat.28/4/24
Keberadaan warung remang-remang yang menimbulkan dampak terhadap warga sekitar terminal air sebakul, kuatir akan menimbulkan dampak lingkungan bagi warga sekitar.
Diketahui warung tersebut berkedok warung kopi. tak lazim warung kopi berada di tempat sepi sehingga menuai pertanyaan dan perbincangan warga setempat.
Menurut salah satu warga dalam kurun waktu tahun 2022 lalu pernah di tertibkan bahkan dibakar. Namun sekarang di buka lagi."Ujar warga.
Ketika awak media ini, membincangi warga.
sekitara 2 tahun lalu sudah pernah di tertibkan bahkan sampai di bakar setelah penertiban itu.lingkungan kami menjadi aman damai tetapi sangat di sayangkan hanya beberapa bulan saja setelah penertiban itu. Kini sperti yang kita lihat kembali di buka oleh orang yang rasa malu."tutur Junaidi.
Selain itu, Amrin juga mengatakan bahwa keresahan kami sudah lama. dengan adanya aktifitas warung remang-remang sehingga mengundang pendatang orang-orang dari luar bukan warga sekitar
Ketua RT 09 saat di temui di kediamannya memberikan keterangan tentang keresahan warga, menurutnya dalam waktu dekat kita akan melapor dan menindak lanjuti permasalahan ini menyampaikan kepada pihak pemerintah Kelurahan."Tegas Sopian
Terpisah"awak media ini keterangan dari pihak pemerintah Kelurahan pekan Sabtu. melalui via tlp WhatsApp.lurah pekan Sabtu.HENDRI VATINA mengatakan saya sudah mendapatkan laporan dari warga dari pihak, Kelurahan dalam waktu dekat ini akan mengadakan musyawarah untuk menindak lanjuti laporan dari warga."katanya.
Untuk ini warga sangat berharap. Kepada pemerintah untuk memberikan tindakan tegas terhadap pemilik warung yang suda membuat resah warga sekitar.
Redaktur :A.H Agustian
KALI DIBACA
No comments:
Post a Comment